Kamis, 10 April 2008

Puisi Tuk Ibu

Ibu...
Aku Mencintaimu...
Seperti Laut mencintai air-nya...
Yang takpernah lelah dan tak mau kurang mengisi...
Lautan itu untuk selamanya...

Tidak ada komentar: